4 Model Baju Untuk Orang Gemuk Agak Tampak Langsing

4:27:00 AM


Alya-hijab.com - Memiliki ukuran tubuh yang gemuk memang biasanya menjadi masalah pada kaum perempuan.Pasalnya Karena baju dengan ukuran seperti itu memang sangat sulit untuk di jumpai, seolah olah designer hanya merancang design untuk orang bertubuh ideal saja, mungkin terkadang banyak orang yang harus menemui designer nya langsung untuk menjahit khusus pakaian mereka.Sebenarnya ada banyak model pakaian untuk mereka yang berbadan gemuk yang sengaja dibuat designer untuk mereka yang mempunyai berat badan berlebihan. Namun butik seperti itu jarang sekali ditemui meskipun di kota besar sekalipun,Padahal keinginan untuk terlihat agak kurus akan selalu terbayang di pikiran mereka.Sehingga sebagian besar dari mereka ber ekperimen pakaiann agar untuk memanipulasi pakaian untuk telihat lebih ramping.

Pilihan Model baju agar telihat lebih ramping

Mencari model ukuran pakaian untuk orang yang overweight adalah bukanlah hal yang mudah, akan tetapi hal itu bukan menjadi masalah bagi orang yg pandai memilih Model baju. Berikut ini beberapa ide model baju agar anda terlihat lebih ramping:
 

1.Pilih baju berwarna gelap

Pakaian yang berwarna gelap dapat menyembunyikan bagian tubuh yang menggelambir khususnya di bagian perut, sehingga bisa terlihat agak langsing.sebaliknya,Jika Anda memakai pakaian berwana cerah/terang akan membuat tiap orang terfokus kepada warna pakaian dan tubuh anda.Maka dari itu Pilihlah Pakaian dengan warna yang gelap,Contoh:Hitam,biru tua,coklat tua,Dll.

2.Pilih baju dengan motif kecil

Bagi anda yang memiliki Badan Yang ramping pastinya tidak akan kesulitan dalam memilih pakaian serta motif baju,Berbeda Hal dengan Yang sebaliknya.Bagi anda Yang Memiliki Berat badan berlebih pasti akan memiliki kendala dalam memilih baju/gaun. Sesungguhnya hal itu dapat di kelabui dengan memilih motif yang kecil agar berat badan mereka terlihat seperti normal dan terlihat lebih bongsor

3.Baju dengan motif veritikal atau diagonal

Selain itu,Baju dengan motif motif vertikal atau diagonal memberikan siluet lebih ramping dan membentuk pinggang.Sehingga anda akan tampak lebih tinggi dan proposional..

4.Tampil dengan model babydoll

Siapa sih wanita yang ingin tampil cantik dalam sehari hari ataupun dalam acara/momen tertentu, termasuk bagi mereka yg memiliki badan gemuk. Model baju Orang yang sudah overweight lainnya adalah atasan dengan potongan babydoll, model ini tampak lucu dengan adanya karet di bagian bawah dada,Sehingga bagian perut yang besar akan tersamarkan.

Lihat Koleksi Alya Hijab

0 komentar

Paling Dicari

Alya Hijab by Naja

Produsen hijab berkualitas dan Toko Hijab Online Terpercaya

Fanspage : ALYA HIJAB
Facebook 1 : Ulfatun Naja
Facebook 2 : Naja Ulfatun
Instagram : @alyahijabbynaja
Instagram : @najathelabel

Admin / contact order RESMI alya hijab & naja the label :
- WA : 0812 2392 6874 / 0821 3701 1989 (NO sms / call).
- line : @alyahijab (pakai @ya)
- BBM pin 5A10FB1A / 540E73A6.
*pilih salah satu, jangan dobel.